brian

December 29, 2018

MENGENAL JAPANESE ENCEPHALITIS

Apa itu Japanese Encephalitis (JE)? Virus Japanese Encephalitis (JE) merupakan penyakit radang otak yang disebabkan oleh virus Japanese Encephalitis. Indonesia menjadi salah satu dari banyak negara […]
December 28, 2018

MAKSIMALKAN ASI EKSKLUSIF

MENYUSUI DENGAN CARA YANG BENAR Karena kandungan dari ASI yang sangat dibutuhkan untuk tumbuh kembang anak. Berikut langakah – langkah untuk memberikan ASI Eksklusif dengan cara […]
December 27, 2018

KEUNTUNGAN ASI EKSKLUSIF

ASI Eksklusif adalah hanya memberikan ASI saja dari saat bayi lahir sampai usia enam bulan. Selama masa tersebut, sebaiknya semua ibu hanya memberikan ASI pada bayinya, […]
December 19, 2018

BERAGAM MAKANAN FERMENTASI

Lingkungan di sekitar kita penuh dengan mikroba, berupa bakteri, kapang, dan khamir. Mikroba tersebut ada yang bersifat merugikan (dikatakan merugikan, karena dapat menimbulkan keracunan dan dapat […]
December 17, 2018

MENGENAL HIV – AIDS

  Mari pertama kita bahas mengenai HIV. HIV sendiri merupakan kepanangan dari (Human Immunodeficiency Virus). Sedangkan arti dari AIDS sendiri adalah Acquired Immunine Deficiency Syndrome. APAKAH […]
November 30, 2018

Selamat Natal & Tahun baru 2019

Selamat Natal & Tahun Baru 2019
November 28, 2018

GAGALNYA FUNGSI POMPA JANTUNG

Jantung adalah organ penting yang ada pada tubuh manusia. Jantung memiliki fungsi sebagai pompa. Apa yang dipompa? tentu saja darah. Jantung memompa darah bersih  yang mengandung […]
November 25, 2018

PENYAKIT JANTUNG KORONER MENYERANG SIAPA SAJA

Jantung memompa darah bersih yang mengandung oksigen (berasal dari paru) untuk diedarkan ke seluruh tubuh sebagai “nutrisi” seluruh sel dan organ pada tubuh manusia. Selain itu […]
November 19, 2018

KELAS SEHAT HIPERTENSI

KELAS SEHAT HIPERTENSI Hipertensi yang tak terkontrol akan meningkatkan angka kesakitan dan kematian. Pola makan dan hidup sehat mutlak dilakukan oleh semua penderita hipertensi maupun individu […]